Minggu, 15 April 2012

Cara Menambahkan Scroll Pada Label



Cara menambahkan scroll pada label blog, dapat memudahkan pencarian artikel berdasarkan golongannya dengan menambahkan fungsi scroll di label agar tampilan label tidak memanjang bagi yang memiliki banyak lebel. Memperepat dan merapikan tampilan misalkan anda sedang menyusun label satu demi link demi link akan membutuhkan waktu yang agak lama dengan fungsi scroll lebih cepat selesai dan terlihat rapi. Untuk contohnya bisa anda lihat pada gambar tersebut. Sekarang untuk cara menambahkan scroll pada label blog adalah sebagai berikut.
1. login Blog anda kemudian menuju menu edit HTML
2. Beri tanda centang pada Expand widget template
3. Cari kode dibawah ini dengan menekan F3 atau CTRL+F untuk memudahkan pencarian

<div expr:class='&quot;widget-content &quot; + data:display + &quot;-label-widget-content&quot;'>

Bila template anda tidak ada kode seperti diatas atau anda tidak menemukan kode diatas silahkan cari kode seperti dibawah ini
<div class='widget-content'>

4. Letakan kode berikut tepat dibawah kode diatas

<div style='overflow:auto; width:ancho; height:300px;'>

5. Kemudian tambahkan kode </div> seperti berikut ini.
<div expr:class='&quot;widget-content &quot; + data:display + &quot;-label-widget-content&quot;'>
<div style='overflow:auto; width:ancho; height:300px;'> 
<b:if cond='data:display == &quot;list&quot;'>
<ul>
<b:loop values='data:labels' var='label'>
<li>
<b:if cond='data:blog.url == data:label.url'>
<span expr:dir='data:blog.languageDirection'><data:label.name/></span>
<b:else/>
<a expr:dir='data:blog.languageDirection' expr:href='data:label.url'><data:label.name/></a>
</b:if>
<b:if cond='data:showFreqNumbers'>
<span dir='ltr'>(<data:label.count/>)</span>
</b:if>
</li>
</b:loop>
</ul>
<b:else/>
<b:loop values='data:labels' var='label'>
<span expr:class='&quot;label-size label-size-&quot; + data:label.cssSize'>
<b:if cond='data:blog.url == data:label.url'>
<span expr:dir='data:blog.languageDirection'><data:label.name/></span>
<b:else/>
<a expr:dir='data:blog.languageDirection' expr:href='data:label.url'><data:label.name/></a>
</b:if>
<b:if cond='data:showFreqNumbers'>
<span class='label-count' dir='ltr'>(<data:label.count/>)</span>
</b:if>
</span>
</b:loop>
</b:if>
<b:include name='quickedit'/>
</div>
</div>
</b:includable>
</b:widget>

Tambahkan kode </div> seperti pada teks yang berwarna merah diatas.
Setelah selesai klik simpan. Selamat mencoba semoga bermanfaat.

0 komentar:

Posting Komentar

Blog Gw © 2008 Template by:
SkinCorner